
Batam, Melayuraya.co.id-Vaksinasi Covid-19 Pemuda Batak Bersatu DPC Batam tahap pertama di seketsriat Pemuda Batak Bersatu DPC Kota Batam komplek pertokoan Mitra Mall blok G1 no 3 Kecamatan Batu aji. dilaksanakan pada Jumat (25/03/2021). Vaksinasi yang dimulai pukul 08.00 WIB mengikuti protokol kesehatan yang ketat.
Peserta Vaksinasi melalui sejumlah tahapan, seperti pengecekan administrasi, pengukuran tensi/suhu, screening, penyuntikan vaksin, dan terakhir observasi selama 15-30 menit.
“Ketua” DPC Pemuda Batak Bersatu Kota Batam Martua Susanto Manurung.S.kom sangat bersyukur. Dimana masyarakat sangat antusias Untuk di vaksin dan “ Kegiatan Vaksinasi” ini berjalan lancar walaupun cuaca sedang hujan.

Lanjut Martua Manurung menghimbau agar memberikan dukungan kepada pemerintah dalam melaksanakan vaksin masal, dan pemuda Batak bersatu siap bersinergi dengan pemerintah ataupun TNI POLRI dalam mengadakan Vaksinasi.
Dia berharap agar semua masyarakat Batam jangan perna takut untuk di vaksin. Sebab menurutnya, dengan divaksini berarti kita ikut mendukung program pemerintah dalam rangka memutus mata rantai penyebaran Covid-19.
Jumlah masyarakat yang vaksin 1500 di bagi dua hari, dimana hari pertama ini terdapat 750 warga yang di vaksin dan besok 750 warga yang akan di vaksi.
Hal senada juga disampaikan “Wakil Ketua” DPC kota Batam Robinson Sinaga atau yang sering di sapa Naga raya. Agar masyarakat jangan perna takut di vaksin karena dengan di vaksin kita akan meningkatkan imun tubuh kita. “Jadi saya menghimbau kepada masyarakat mari kita dukung program vaksinasi ini,” tandas Robinson sinaga.
(tanggang lipan)